29 Pembalap Indonesia Akan Tarung di ARRC Sentul 2017, Berikut Daftarnya

29 Pembalap Indonesia Akan Tarung di ARRC Sentul 2017, Berikut Daftarnya
Foto : TWMR
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Pada balapan terpanas di Asia yaitu Asia Road Racing Championship (ARRC) 2017 dimana putaran keempatnya akan digelar di sirkuit Sentul (11-13/8), sebanyak 29 pembalap Indonesia akan ikut bertarung.

Jumlah pembalap Indonesia tersebut terbagi menjadi rider yang memang turun full seri, rider pengganti dan juga rider wildcard. Mereka akan turun di empat kelas dalam ARRC Sentul 2017 yaitu kelas Supersport 600cc, AP250, UB150 serta kelas Suzuki Asian Challenge.

NHKhelm

Akan tetapi, setelah surat dari PP IMI yang mengeluarkan daftar pembalap wildcard, ternyata masih ada beberapa nama pembalap Indonesia lagi yang dipastikan akan turun. Buat yang penasaran siapa saja, yuk langsung saja dibaca data entry list dibawah ini. | Luvo

VND RacingVND RacingPARD
Artikulli paraprakGantikan Irfan Dan Awhin, Dimas Ekky Dan Andi Gilang Akan Panaskan ARRC Sentul 2017
Artikulli tjetërSirkuit Manggul Lahat Bakal Digelar Drag Bike & Drag Race, Ini Infonya
Pimpinan redaksi di BalapMotor.Net yang gila balap sejak kecil dan mulai menjadi jurnalis balap sejak 2013