Fahmi Basam Tercepat di Superpole Underbone, Alfi Husni di Expert!

Fahmi Basam pacu Underbone
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Fahmi Basam, pembalap dari tim Yamaha LFN HP969 ABRT20 Adukah H2O berhasil menjasdi yang tercepat dalam sesi superpole kelas Underbone 2 tak 130cc. Pembalap asal Sulbar ini mencetak best time 53.838 detik.

Fahmi Basam sendiri pada sesi QTT menduduki posisi kedua di bawah Alfi Husni, namun pada sesi Superpole yang dilepas sendirian Fahmi Basam mampu tercepat.

NHKhelm

Sementara itu, Husni Zainul Fuadzy dari Ziear LFN HP969 YDJ14 The Strokes55 berhasil menjadi yang tercepat di sesi Superpole kelas Bebek 4 Tak 150cc Expert. Pembalap asal Bandung ini mencetak time 53.798 detik.

Alfi berhasil mengungguli oleh rekan setimnya Aldiaz Aqsal Ismaya yang mencetak best time 53.956 detik. Sementara itu Aldi Satya Mahendra dari Yamaha Aben Racing Racertees RC3 SSS KYB pada posisi ketiga dengan time 54.083 detik. (**)

Alfi Husni

 

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakHasil QTT Final LFN HP969 Road Race Championship 2023
Artikulli tjetërHampir Semua Rider Crash, Aldiaz Aqsal Ismaya Menangi Race 1 Ex MP2 Final LFN HP969
Pimpinan redaksi di BalapMotor.Net yang gila balap sejak kecil dan mulai menjadi jurnalis balap sejak 2013