BalapMotor.Net – Tim sodara asal Madura tak mau ketinggalan untuk unjuk gigi dalam kejuaraan balap motor bertajuk Anugrah Mandiri Race Cup (AMRC) 2020 akan berlangsung di sirkuit Gor Lembu Peteng Tulungagung, Jawa Timur para 14-15 November besok.
Mereka adalah Naztwo dan G-Bran. Dua tim milik kakak beradik ini punya tekad tinggi menuju Tulungagung. Dikawal langsung pasukan Juns80 Madura, mereka optimis meraih hasil yang memuaskan.
Empat spek bebek goreng Yamaha F1ZR pun telah mereka siapkan. Nah, siapa saja nih yang akan menjadi andalan tim keluarga Naztwo dan G-Bran?
“Untuk sementara ini kita pakai 3 pembalap. Motor Naztwo dipakai Sofyan Zyrof, sementara untuk motor G-Bran dibawa Sakti Andre dan Ikrom Gaza untuk pemulanya,” bilang Alan yang mengawal langsung tim berwarna merah dan pink ini.
Selamat berjuang, semoga hasil terbaik bisa dibawa pulang! #semangatberprestasi
Baca Juga:
- Jatim Awesome! Balap Bergengsi “AMRC” Siap Digelar di Tulungagung!
- Anugrah Mandiri Race Cup 2020: Digelar 2 Hari, Banyak Kelasnya & Ada Poin Tim!
- AMRC 2020: Tantangan Sirkuit Gor Lembu Peteng, Siapkan Fisikmu Ya!
- AMRC 2020 Tulungagung: Pakai Transponder, Perebutan Poin Tim 2 Tak Dipastikan Seru!
- AMRC 2020 Tulungagung: Gengsi Poin Bebek Goreng, Agus BKRT Siapkan 3 Rider!