BalapMotor.Net – Maverick Vinales idolakan pembalap Repsol Honda Marc Marquez. Pembalap muda berbakat asal Spanyol ini, idolakan pembalap yang juga berasal dari negara Spanyol. Pembalap 20 tahun ini jadikan Marquez adalah guru terbaik bagi dirinya.
Pembalap muda kelahiran tahun 95 ini mengawali karir dirinya sejak 2011 di kelas 125. Vinales pria muda asal Spanyol ini ternyata idolakan rekan satu negaranya Marc Marquez. Banyak alasan mengapa dirinya mengidolakan rekan satu tim Dani Pedrosa. Dirinya banyak mencotoh cara membawa kuda pacu seperti Marquez. Namun tidak hanya Marquez, Vinales juga idolakan salah satu legendaris Suzuki Kevin Schwantz.
“ Bagi saya pengendara terbaik untuk mengikuti adalah Marc. Kami memiliki gaya yang sangat mirip dan ketika balap dia (Marquez) di depan saya. Saya juga mengikuti pembalap legendaris dengan nomor 34 Kevin Schwantz,” ujar Vinales dikutip dari Crash.
Vinales ingin, tahun 2016 dirinya akan berusaha untuk menjadi yang terbaik di kelas MotoGP. Beberapa persiapan terus ia lakukan bersama tim produkan dirinya saat ini Suzuki. Terlebih saat ini tunggangannya memiliki kekuatan yang sama dengan rekan satu timnya Aleix Espagaro.
“ Rekan saya Aleix, dia memiliki sepeda yang sama seperti saya, saya tahu dia memikiki kekuatan yang sama. Selain itu kami mengambil jalur yang sama. Di atas semua dimulai dan lap membuka saya. Saya pikir ini adalah di mana saya memiliki ruang untuk perbaikan,” tutup pembalap 20 tahun tersebut. [ dewa ] foto : MotoGP