Menang Dramatis, Wahyu Tole Juara Umum 2 Tak Open Road Race Lampung
BalapMotor.Net - Perebutan Juara Umum kategori 2 Tak open terpantau lumayan sengit pada gelaran Lampung Roadrace Pesawaran 2023 yang berlangsung di sirkuit NP. Kompleks Perkantoran Pemda Pesawaran ini pekan kemarin.Titel juara umum 2 Tak open ini akhirnya berhasil direbut...
Terbukti Masih Kesulitan! Kawasaki dan Honda Akan Tes Pribadi di Aragon
BalapMotor.Net - Kejuaraan Dunia Superbike telah menyelesaikan dua putaran di Australia dan Indonesia. Sekarang ada jeda enam minggu sebelum kembali pada putaran ketiga di Assen, Belanda.Nah, waktu tersebut akan dimanfaatkan beberapa pembalap untuk melakukan tes pribadi. Seperti pasukan Kawasaki...
Jadwal MotoGP Portugal Akhir Pekan Ini (Waktu Indonesia)
BalapMotor.Net - Kejuaraan Dunia MotoGP akan segera dimulai pada akhir pekan ini dan putaran pertama akan berlangsung di Autódromo Internacional do Algarve atau lebih dikenal dengan sirkuit Portimao, di Portugal.Acara di lintasan seperti biasa akan dimulai sejak hari Jumat...
Aleix Espargaro Pede Bisa Lebih Baik di Musim Ini
BalapMotor.Net - Aleix Espargaro adalah salah satu kejutan di musim 2022. Pembalap Aprilia tersebut sukses meraih beberapa podium dan kemenangan pertamanya tahun lalu dan juga sempat menjadi salah satu penantang gelar.Akan tetapi dalam beberapa balapan akhir performanya terus merosot....
Hasil Tes Resmi ARRC Thailand 21 Maret 2023
BalapMotor.Net - Berikut merupakan hasil tes pramusim Asia Road Racing Championship (ARRC) 2023 hari pertama yang berlangsung di sirkuit Chang Buriram, Thailand pada Selasa 21 Maret 2023. (***)...
Peningkatan Kualitas Kompetisi dan Geliat Ekonomi dalam OnePrix 2023 Putaran 1
BalapMotor.Net - OnePrix 2023 telah menyelesaikan putaran pertamanya pada Sabtu (18/3) dan Minggu (19/3) di Sirkuit Karting Sentul. Selama dua hari, ratusan pembalap turut berpartisipasi dalam kejuaraan nasional level tertinggi balap motor underbone tanah air tersebut.
Merah Putih Berkibar (MPB),...
Road Race Lampung: Bawa Underbone Baru, Bolang Melesat ke Nomor Satu!
BalapMotor.Net - Damar Abi Yoga atau yang sering disapa Bolang tak terkejar di kelas Bebek 2T 125cc Underbone Open pada gelaran Lampung Roadrace Pesawaran 2023 yang digelar di sirkuit NP. kompleks Perkantoran Pemda Pesawaran pada hari Sabtu-Minggu 18-19 Maret.Bersama...
Adaptasi Mulus! Alex Marquez Siap Beri Kejutan di Portugal
BalapMotor.Net - Alex Marquez sangat percaya diri menggantikan juara MotoGP empat kali Enea Bastianini di Gresini Racing pada musim ini. Adik Marc Marquez itu telah menjalani debut yang cukup meyakinkan.Pembalap berusia 26 tahun itu menyelesaikan tes di Sepang dan...
Jebolan MotoGP Belum Bisa Berbuat Banyak di Moto2
BalapMotor.Net - Mantan pembalap MotoGP, Darryn Binder yang musim ini akan menjadi rookie di kategori Moto2 ternyata masih kesulitan. Pembalap Afrika Selatan itu belum menemukan performa terbaiknya.Seperti pada tes terakhir di sirkuit Portimao akhir pekan kemarin. Binder yang tampil...
Ini Dia Warna Tim Satelit Aprilia “CryptoDATA RNF MotoGP”
BalapMotor.Net - CryptoDATA RNF MotoGP akhirnya mengungkapkan DNA, warna, dan inovasi baru tim. Acara tersebut berlangsung di Portugal sebelum seri pertama musim ini dimulai.CryptoDATA RNF sendiri pada tahun 2023 memulai era baru sebagai Tim satelit pertama untuk Aprilia Racing...
Main Rapih, Gozi Fahrezi “Ekitoyama Dapursidah Kingland SP Motor MVK” Sikat Juara Umum Open...
BalapMotor.Net - Gozi Fahrezi, pembalap muda asal kota Metro, Lampung sukses meraih Juara Umum Open pada Lampung Roadrace Pesawaran 2023 yang telah usai digelar di Sirkuit NP. Kompleks Perkantoran Pemda Pesawaran pada hari Sabtu-Minggu 18-19 Maret 2023.Yups, bersama tim...
Hasil Lampung Road Race Championship 18-19 Maret 2023
BalapMotor.Net - Berikut merupakan hasil kejuaraan balap motor bertajuk Lampung Road Race Championship – Piala Bupati 2023 yang berlangsung di sirkuit NP. Pemda Pesawaran, Lampung pada 18-19 Maret 2023. (Budy)
Hasil Tes Moto2 & Moto3: Acosta dan Rossi Tercepat di Portimao
BalapMotor.Net - Kejuaraan Dunia Moto2 dan Moto3 telah menyelesaikan tes tiga hari di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, Portugal. Hasil akhir, Pedro Acosta kembali jadi yang tercepat di kategori Moto2.Pembalap Red Bull KTM Ajo tersebut mencatat waktu tebaik di akhir...
Semakin Elegan, Honda Gold Wing 1800 Terbaru Hadir di Indonesia, Harganya 1 M
BalapMotor.Net -PT Astra Honda Motor (AHM) memasarkan versi terbaru Honda Gold Wing 1800, sepeda motor touring premium yang merupakan flagship big bike Honda di dunia. Penyegaran tampilan warna pada model ini semakin memberi kesan elegan dan premium, sekaligus tetap...
Ahmad Jayadi Tanggapi Penampilan Pembalapnya di Ronde Pembuka Oneprix 2023
BalapMotor.Net - Tim balap milik legenda balap Indonesia Ahmad Jayadi yaitu tim Daya Honda Jayadi Pirelli GVK konsisten turut serta dalam gelaran Oneprix musim 2023 ini.
Selain tetap bersama pembalap imut Abimanyu Bintang Fermady, tim Daya Honda Jayadi Pirelli GVK...
Hasil Juara Piala Walikota Semarang Rookie Drag Bike 19 Maret 2023
BalapMotor.Net - Berikut merupakan hasil kejuaraan balap lurus 201m bertajuk Piala Walikota Semarang Rookie Drag Bike 2023 yang berlangsung di sirkuit Mijen pada Minggu 19 Maret 2023. (***)
Hasil Juara JRP Drag Bike Wonosari 18 Maret 2023
BalapMotor.Net - Berikut merupakan hasil kejuaraan balap lurus 201m bertajuk JRP Drag Bike yang berlangsung di sirkuit NP. Lanud Gading, Wonosari pada Sabtu 18 Maret 2023. (***)
Powerfullnya Trio Rookie Honda BKJU di Ronde Pembuka Oneprix 2023
BalapMotor.Net - Masih fokus dengan pembibitan, pasukan Honda BKJU Pride Mulfi RCB Proliner Navaro Pirelli KYB NHK diperkuat 4 rider belia di musim 2023 ini.
Mereka adalah Reykat Y Fadillah, M Zachry dan HF Rasyadan pada kategori Rookie dan Juna...
Moncernya Duet Beginner ART Yogyakarta di Ronde Pembuka Oneprix 2023
BalapMotor.Net - Pada musim balap 2023, pasukan Astra Motor Racing Team (ART) Yogyakarta diperkuat oleh dua rider kelas Beginner. Rider baru Rezky YH ditandemkan dengan Bintang Pranata Sukma yang sudah membela tim ini sejak tahun lalu.
Pada ronde pembuka Oneprix...
Java Grand Prix 2023 Siap Digelar di Subang, Boyolali dan Tulungagung
BalapMotor.Net - Balap mania di pulau Jawa sepertinya bakalan berbahagia nih, ada event balap baru yang siap bikin geger. Gelaran tersebut adalah Java Grand Prix (JGP).
Gelaran balap ini akan digelar sebanyak 3 ronde dan digelat di tiga provinsi yang...
M Jordan Didiskualifikasi, Bima Aditya : Kita Tidak Tau Ada Perubahan Regulasi
BalapMotor.Net - Didiskualifikasi nya M Jordan Badaru setelah memenangkan race 2 Novice ronde pembuka Oneprix 2023 cukup bikin penasaran para netizen pecinta balap.
Makanya kali ini penulis ingin memberikan penjelasan mengenai hal tersebut. Jadi MX King tunggangan M Jordan Badaru...
Hasil Lengkap Race 2 Oneprix Seri 1 Sentul 19 Maret 2023
BalapMotor.Net – Berikut merupakan hasil Race 2 kejuaraan nasional Oneprix 2023 putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor pada Minggu 19 Maret 2023. (***)
Oneprix Sentul: Duet ASR Sangat Padu! Hafid Pratama Juara Race 2 OP1!
BalapMotor.Net - Pertarungan Race 2 OP1 (Expert) kejuaraan nasional Oneprix putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor didominasi mesin racikan Racetech.Terbukti, mereka berhasil menguasai dua besar terbaik atau podium juara dan runner-up. Untuk sang juara kali ini...
Akhirnya Fahmi Basam Dinobatkan Sebagai Jawara Race 2 Novice
BalapMotor.Net - M. Jordan Badaru berhasil finis terdepan dalam jalannya race 2 OP2 (Novice) ronde pembuka Oneprix 2023 yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor.Pembalap Yamaha Yamalube Ziear ARL RBT35 The Strokes55 tersebut yang menunjukkan catatan waktu konsisten dan...
Hasil Lengkap Race 1 Oneprix Seri 1 Sentul 18 Maret 2023
BalapMotor.Net – Berikut merupakan hasil Race 1 kejuaraan nasional Oneprix 2023 putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor pada Sabtu 18 Maret 2023. (***)
Oneprix Sentul: Alfi Husni Kasih Kejutan di Race 1 Expert
BalapMotor.Net - Alfi Husni membuktikan kapasitasnya di pertarungan Race 1 OP1 (Expert) kejuaraan nasional Oneprix putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor (18 Maret).Pembalap Yamaha Ziear tersebut tampil begitu tenang. Setelah tercepat saat latihan bebas, lanjut posisi...
Oneprix Sentul: Seru! Chandra Hermawan Terbaik di Race 1 Novice
BalapMotor.Net – Chandra Hermawan keluar sebagai jawara di pertarungan Race 1 OP2 (Novice) kejuaraan nasional Oneprix 2023 putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor (18/3).Pembalap Yamaha Aditama tersebut berhasil meraih podium teratas setelah memenangkan duel sengit dengan...
Oneprix Sentul: Hafid Mulus Juara Superpole Race, Poin Pertama Aman!
BalapMotor.Net – Pada Oneprix musim 2023 ini disajikan superpole race. Pada balapan ini hanya ada Sembilan pembalap yang diperbolehkan mengikuti. Datanya diambil dari hasil kualifiasi.Nah, superpole race sendiri dijalankan sebanyak 10 putaran dengan juara pertama akan diganjar 12 poin....
Hasil QTT Semua Kelas Oneprix Seri 1 Sentul 18 Maret 2023
BalapMotor.Net – Berikut merupakan hasil kualifikasi semua kelas Oneprix Seri 1 yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor pada Sabtu 18 Maret 2023. (***)
Oneprix Sentul: Jordan Konsisten Tercepat di Kelas Novice
BalapMotor.Net – M Jordan Badaru tampil sangat konsisten pada pada jalannya free practice sekaligus kualifikasi. Pembalap Ziear yang bertarung di kelas Novice itu selalu menjadi yang tercepat. Alhasil, Jordan berhak atas posisi start terdepan.Jordan yang memacu Yamaha MX-King racikan...
Oneprix Sentul: Gaspol Sendirian, Hafid Pratama Tercepat QTT Expert
BalapMotor.Net – Hafid Pratama kembali menjadi yang tercepat pada sesi kualifikasi kategori OP1 (Expert) Kejuaraan Nasional Oneprix 2023 putaran pertama yang berlangsung di sirkuit Sentul karting, Bogor.Pembalap asal Sleman tersebut mencatat waktu terbaik 53,878 detik. Ia akan ditempel oleh...
Sumatera Cup Prix (SCP) 2023 Hadir Dengan 30 Sponsor, Nih Jadwal Resminya!
BalapMotor.Net - Gelaran Sumatera Cup Prix (SCP) musim 2023 resmi diluncurkan semalam (17/3). Bertempat di Restoran Sederhana SA Juanda, Jakarta Pusat, acara launching dan press conference SCP 2023 diadakan.
SCP 2023 sendiri hadir dengan lebih gegap gempita karena disupport oleh...
Hasil Lengkap Free Practice Oneprix Seri 1 Sentul
BalapMotor.Net – Berikut merupakan hasil latihan bebas semua kelas Oneprix Seri 1 yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor pada Sabtu 18 Maret 2023. (***)
Siapkan 4 Motor, MVK Racing Turunkan Gozi Fahrezi di Lampung Roadrace Pesawaran 18-19 Maret...
BalapMotor.Net - Jelang gelaran Lampung Roadrace Pesawaran 2023 yang akan digelar di Sirkuit NP. Kompleks Perkantoran Pemda Pesawaran pada hari Sabtu-Minggu 18-19 Maret, tim Ekitoyama Dapursidah Kingland SP Motor MVK Racing siap menurunkan 4 motor dan 1 pembalap.Pembalap yang...
Sempat Crash Parah Saat Testing, Aldiaz Sudah Fit Dan Siap Tarung!
BalapMotor.Net - Setelah sempat crash cukup parah di tikungan terakhir sirkuit Sentul Karting dalam testing kemarin (16/3), Aldiaz Aqsal Ismaya dipastikan fit untuk tarung pada balapan akhir pekan ini (18-19/3).
Pembalap asal Lombok,NTB yang membela tim PARD Manahadap ini sempat...
Akan Digelar Sebanyak 4 Putaran, Nih Alasan Rizqy Motorsport GTX-MX Pilih Lampung Jadi Venue
BalapMotor.Net – Gelaran Rizqy Motorsport GTX dan MX Championship 2023 kini telah memasuki putaran yang ke-2 dan telah usai digelar pada akhir pekan kemarin di sirkuit MTC Lampung Timur pada 11-12 Maret 2023.Menarik untuk dibahas, Rizqy Motorsport sendiri merupakan...
Fokus Pertahankan Gelar, Rere : Ikuti Saja Alurnya!
BalapMotor.Net - Sebagai juara nasional Oneprix kelas Expert musim 2022 lalu, Reynaldi "Rere" Pradana tentu saja ingin mempertahankan gelarnya di musim ini.
Dengan masih dikawal oleh Om Hawadis dari HDS Racing, tentunya Rere tinggal melanjutkan dominasinya di tahun ini, meskipun...
Perdana Tarung Expert, M Gilang Akbar : Pokoknya Enjoy dan Cari Jam Terbang!
BalapMotor.Net - Pada musim balap nasional 2023, ada tiga pembalap yang naik level dari Novice ke Expert di kejuaraan Oneprix. Mereka adalah Dimas JM, M Gilang Akbar dan Radeta Arya Khafi.
Ketiga pembalap ini akan mencoba bertarung di level tertinggi...
Sempurnakan Rasio, Ninja TU Gopal Garage X RF96 Cetak Best Time 6,758 Detik
BalapMotor.Net – Kawasaki Ninja spek Tune Up milik tim Gopal Garage X RF96 Racing Division alias Ninja Dora ini sukses menjadi jawara dipertarungan kelas sport 2T 155 TU pada gelaran Kolaborasi Medan Berkah Battle Of The Engine Drag Bike 2023 di sirkuit N.P Ex Bandara...
Selain Balapan, Ternyata Rafid Topan Kini Jadi Pemilik Tim?
BalapMotor.Net - Pada musim balap 2023, Rafid Topan Sucipto ternyata tidak hanya turun jadi pembalap. Kini mantan pembalap Moto2 tersebut juga mencoba peruntungan jadi owner tim.
Sejak akhir tahun lalu, Topan mendirikan Rafid Topan HDS Racing Team dan mulai melalukan...