Veda Ega Tak Terkejar di QTT Sonic/Supra GTR Standar Pemula U12 HDC Purwokerto

Aksi veda Ega di kelas Sonic/Supra GTR Standar Pemula U12 (ECU STD)
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Ajang balap One Make race HDC seri perdana telah melangsungkan sesi QTT pada hari ini (17/8). Pada kelas Sonic/Supra GTR Standar Pemula U12 nama Veda Ega menjadi yang terdepan di kelas ini.

Veda Ega menjadi yang tercepat dan tak terkejar di kelasnya para bocah dibawah 12tahun ini. Bocah yang bernaung di tim ART Yogyakarta ini mencatatkan waktu 57.842s. Meninggalkan M Zuhro (Daya Honda Jayadi FDR) ditempat kedua dengan gap hampir 1 detik.

NHKhelm

Sementara itu posisi ke 3 ditempati oleh Akbar Abud Afdalah (Honda fast tech CLD). Akbar Abud mampu mencatatkan 59.027s dan menempel ketat M zuhro di posisi ke 2.

Nah di prediksi untuk jalannya race esok akan berjalan sengit, pasalnya posisi 6 besar time’nya cukup rapat dibawah 1 detik. menariknya pada kelas pembibitan ini mampu menyedot starter sebanyak 19, sebuah angka yang cukup banyak. Berikut hasil selengkapnya QTT onic/Supra GTR Standar Pemula U12. |fajar

VND RacingVND RacingPARD
Artikulli paraprakHasil FP & QTT Motoprix Bulungan 2019
Artikulli tjetërHasil Lengkap QTT Honda Dream Cup (HDC) Seri 1 Purwokerto