Formasi Tim Pabrikan Yamaha Indonesia Musim 2017

LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Setelah kemarin portal ini memberikan ulasan mengenai tim mana saja yang menjadi tim pabrikan Yamaha Indonesia, kali ini portal ini akan memberikan daftar siapa saja pembalap yang akan membela tim-tim Yamaha Indonesia di 2017 yang diumumkan bersamaan dengan launching All New Yamaha R15 di Sentul kemarin (23/1).

Persaingan panas antara pabrikan Yamaha dan Honda di balapan nasional tentu saja membuat kedua pabrikan ini memasang para pembalap terbaiknya untuk bisa mampu meraih gelar juara. Kejurnas IRS dan Kejurnas Motoprix Semua Region menjadi event yang pastinya akan menjadi ajang perang bagi dua pabrikan ini.

NHKhelm
M. Abidin General Manager After Sales & Motor Sports PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM)

“Tahun ini, di balap Motoprix kami masih fokus untuk develop motor injection meskipun kita sudah jauh lebih baik kemampuan sehubungan injection. Untuk Kejurnas IRS, kami akan berupaya mempertahankan gelar juara nasional di kelas Sport 150 cc dan 250 cc. Yang paling menarik, di Asia Road Racing Championship, kami akan memberi apresiasi untuk Wahyu Aji Trilaksana (Juara ARRC UB 130 cc) yang sudah mengharumkan bangsa Indonesia untuk bergabung dengan tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) mengikuti kelas Underbone 150 cc (ARRC),” terang M. Abidin General Manager After Sales & Motor Sports PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).

“Selain itu, tim Satelit TJM juga menurunkan Anggi Setiawan dan berkompetisi di kelas Underbone 150 cc. Sedang di kategori Asia Production 250 (AP250), Yamaha Racing Indonesia (YRI) tetap diperkuat Galang Hendra dan Rey Ratukore. Kemudian Imanuel Putra Pratna (Yamaha TJM). Tahun ini saatnya kita bisa memberikan hasil yang terbaik, “tambah M. Abidin

Yuk di pantengin daftar pembalap dari tim-tim pabrikan Yamaha Indonesia untuk musim balap 2017 dibawah ini:

VND RacingVND RacingPARD
Artikulli paraprakMaverick Vinales Pacu All New Yamaha R15 Dengan Gaya Moge di Sentul, Konsisten Racing Linenya
Artikulli tjetërJorge Lorenzo Datang, Dovi Tak Merasa Terbebani di Ducati
Pimpinan redaksi di BalapMotor.Net yang gila balap sejak kecil dan mulai menjadi jurnalis balap sejak 2013