Motoprix Tasikmalaya 2019: M Diandra “ART Jogja” Tercepat QTT MP5 Ecu STD!

Motoprix Tasikmalaya 2019: M Diandra “ART Jogja” Tercepat QTT MP5 Ecu STD!
M. Diandra
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – M. Diandra Astra Motor Racing Team (ART Jogja) sukses jadi yang tercepat dalam jalannya QTT MP5 Ecu STD 12Th Kejuaraan Nasional Balap Motor Motoprix Regional B (Jawa) putaran 1 musim 2019.

Diandra yang melesat sendirian kukuhkan waktu 1:02,909 detik. Ia unggul dari Chessy Meilandri yang jadi tercepat kedua dengan waktu 1:03,459 detik. Sementara itu, rekan Diandra yaitu Veda Ega gagal tampil di Motoprix Seri 1 Tasikmalaya ini.

NHKhelm

Veda yang merebut juara 1 kelas ini pada ajang Kejurnas Oneprix seminggu sebelumnya mengalami cidera pada tangganya. Dikabarkan Veda terjatuh saat latihan di Wonosari. So, doi absen pada kesempatan kali ini.

Namun Diandra akan berjuang bersama Decksa Almer untuk membawa bendera ART Jogja di Motoprix ini. Decksa sendiri menempati urutan start ke-6 pada race final besok. | Yugo

Berikut hasil QTT MP5 Ecu STD:

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakMotoprix Tasikmalaya 2019: Hasil Free Practice Expert, Novice & Rookie!
Artikulli tjetër150an Starter Panaskan YCR Bangka 2019, Pengobat Rindu Jagoan Lokal