BalapMotor.Net – Kratingdaeng GDS Fun Drag Bike 2017 merupakan ajang yang rutin digelar setiap bulan. Ini event fun race alias latihan bersama (latber) yang disajikan persis seperti event drag bike resmi. Bahkan, ajang ini bisa dibilang lebih resmi lantaran berlangsung di sirkuit drag bike permanen.
Tak hanya sekedar mewadahi dan memfasilitasi pemuda-pemudi yang ingin menjadi joki drag handal, akan tetapi Kratingdaeng GDS Fun Drag Bike juga mau memberikan sebuah apresiasi. Tentu bagi pembalap pemula yang mampu berprestasi.
Ya, event yang berlangsung pada hari Kamis, 29 Juni 2017 merupakan putaran ketiga dari total 8 putaran yang akan di jalankan. Event dibuat berseri dan memperebutkan total poin. Nantinya, bagi yang mampu kumpulkan poin terbanyak akan mendapat hadiah besar.
”Event Kratingdaeng GDS Fun Drag Bike kita sajikan setiap bulan. Total akan ada 8 putaran yang jadwalkan berakhir di bulan November. Tahun ini kita berikan hadiah besar yakni 2 unit sepeda motor, tentu bagi pembalap yang berprestasi.” Jelas Agung Setiawan, komando yang punya kawasan.
So, jangan sampai terlewatkan ya. Kesempatan kalian masih terbuka lebar. Ingat, kamis 29 Juni setelah Lebaran, alias di bulan Syawalan. Mari Berprestasi dengan jalur yang aman dan resmi. | Yugo
Kratingdaeng GDS Fun Drag Bike
Contest Dragstyle On Throttle
- Kamis, 29 Juni 2017
- Jam 10.00 Wib – Selesai
- HTM 15rb Free 1 Botol Kratingdaeng
- Sirkuit GDS Klaten, Jawa Tengah
Jadwal Race Kamis
Kelas Non Pembalap (belum pernah juara di event resmi)
- 00-10.20 bebek Std 150cc
- 20-10.40 bebek porting 155cc
- 40-11.00 sport 2T Std 150cc
- 00-11.20 bebek 2T Std 116cc
- 20-11.40 bebek 2T TU 116cc
Istirahat Shalat Dhuhur
- 20-12.40 bebek 4T TU 130cc
- 40-13.00 Bracket pelajar 9 detik (Wajib Kartu Pelajar)
Kelas Bracket Open Motor Bebas
- 00-13.30 bracket 8
- 30-14.00 bracket 9
- 00-14.30 bracket 10
Kelas Eksebisi Fun
- 30-14.50 Campuran 2T 140cc
- 50-15.10 Campuran 4T 200cc
Istirahat Shalat Azhar
- 10-15.30 bebek 4T 130cc Rangka Std
- 30-15.50 matic 150cc Rangka Std
- 50-16.10 kelas wanita 4T 150cc
- 10-16.30 kelas MiniGP open
- 30-17.00 penilaian contes peserta terpilih.
Jadwal bisa berubah sesuai jumlah starter
Motor Drag yang keren akan ada hadiah tropy 1-5 dan doorprize
Bonus 2 Unit Sepeda Motor bagi GDS Rookie Of The Year 2017 dan total poin bracket 8, 9, dan 10.
Pendaftaran:
- Di sirkuit GDS
- Rabu 28 Juni 2017
- Jam 14.00-17.00
- Kelas Non Pembalap Rp. 115.000
- Kelas Eksebisi Rp. 115.000
- Kelas Open Bracket (8,9,10) Rp. 165.000
Transfer: 0373050919 BCA – Agung Setiawan
Info:
- 081 227 561 19 WA
- 5F081F12 Pin BB