Jelang Drag Bike Cilacap 2018: Ninja STD Rafa Racing Up Unggulan di Lokal Kares!

IDC Cilacap 2018: Sesuai Prediksi, Ninja Palestina Rafa Racing Rajai Kelas Lokal!
Ninja STD Rafa Racing Up Cilacap
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Cilacap Open Drag Bike Championship 2018 yang akan dilangsungkan akhir pekan ini (9/12) di sirkuit Jl. Lingkar Selatan Bumireja,  Kedungreja, Cilacap, Jateng.

Persaingan di kelas-kelas lokal tak akan kalah seru dengan kelas open. Pasalnya di wilayah Banyumas sendiri selalu diserbu jagoan lokal antar Kabupaten.

NHKhelm

Nah, kelas Sport 2T Std 155cc jadi salah satu kelas terfavorit. Selalu dijejali motor-motor berbasic Kawasaki Ninja. Salah satu yang memastikan siap tempur yakni Ninja STD dari tim Rafa Racing.

Ninja ini diprediksi akan menjadi musuh bagi seluruh petarung di kelas lokal Kabupaten maupun Karesidenan. Selain menjadi tuan rumah, motor dengan kelir bendera Palestina juga punya sejarah manis.

IDC Cilacap 2018: Sesuai Prediksi, Ninja Palestina Rafa Racing Rajai Kelas Lokal!
Ninja Palestina Rafa Racing Up (Cilacap)

Kerap kali dan bukan hanya sekali, Ninja milik Rafa ini konsisten merebut podium juara. Selain kelas-kelas lokal, kelas open pun tak ragu untuk disikat.

“Nanti kita pakai 4 joki untuk 3 kelas, yaitu lokal Kabupaten, lokal Karesidenan dan Pemula. Sementara total sudah 6 pendaftaran. Kalau untuk kelas open belum dapat pembalapnya mas. Motor sendiri sudah kita lakukan setting, optimis bisa konsisten di podium,” ungkap Rafa.

Oke sip buktikan! yang lain ayo lawan!! | Yugo

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakTak Ada Tawaran Tim Besar Moto2, Mattia Pasini Lebih Memilih Nganggur
Artikulli tjetërTreatment Berbeda Achos Lalang Untuk Murobbil Fatoni