Marquez Raih Pole Sitter MotoGP Australia 2018, Berikut Hasil QTT Semua Kelas

Aksi Marquez | Foto : MotoGP
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Pembalap asal Spanyol, Marc Marquez akan start pada grid terdepan pada gelaran MotoGP Australia 2018 besok (28/10). Tentunya setelah pembalap Repsol Honda ini mampu menjadi yang tercepat pada sesi QTT beberapa waktu lalu (27/10).

Marc mampu mencetak best time 1 menit 29.199 detik di sirkuit Philip Island pada sesi QTT Q2. Marquez mampu mengungguli pembalap Movistar Yamaha yaitu Maverick Vinales yang berada di posisi kedua. Vinales mampu mencetak best time 1 menit 29.509 detik.

NHKhelm

Pada posisi ketiga sendiri diisi oleh Johann Zarco dari tim Monster Yamaha Tech 3 dengan torehan best time 1 menit 29.705 detik. Sementara itu, rider tuan rumah yang turun menjadi pembalap pengganti di tim Angel Nieto yaitu Mike Jones menjadi pembalap paling lambat pada sesi ini.

Berikut hasil lengkap QTT MotoGP Australia 2018 semua kelas :

VND RacingVND RacingPARD
Artikulli paraprakMotoprix Purwokerto 2018: MX-King Wahyu Nugroho Catat Waktu Terbaik QTT MP5
Artikulli tjetërMotoprix Purwokerto 2018: Wello Tercepat di MP1, Willy Hammer Ketiga, Boy ke-21
Media Balap motor online terpercaya, terupdate, terpopuler untuk pecinta dan pelaku balap motor di Indonesia.