Dua FizR AMRF Raih Catatan Manis, Aldiaz Konsisten Start di Gird Terdepan!

LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – AMRF Sapta Jaya VND G77 ADD+ Koizumi menurunkan dua pacuan Yamaha FizR andalannya pada kejuaraan Pertamina Enduro RSV Racing Championship yang berlangsung di sirkuit Sentul Karting, Bogor.

Dua motor tersebut dipakai oleh Aldiaz Aqsal Ismaya. Pembalap papan atas asal NTB ini melakukan adaptasi yang begitu singkat, namun hasilnya cukup memuaskan.

NHKhelm

Terbukti saat sesi kualifikasi bebek 2T STD 125cc dan 116cc open. Aldiaz mampu konsisten di tiga besar tercepat. Padahal ia dalam kondisi yang kurang fit karena sempat kecelakaan di hari Jumat.

Cek: Hasil QTT Pertamina Enduro RSV Racing Championship 2023

Tentunya QTT tadi belum terlalu maksimal, masih ada rasa sakit. Tapi bersyukur bisa meraih waktu start yang cukup bagus. Semoga hari Minggu besok kondisi lebih baik dan siap gaspol,” kata Aldiaz.

Disisi lain, kiprah pacuan bebek goreng yang dikomandoi H. David Surya Pratama ini begitu konsisten. “QTT di posisi kedua dan ketiga. Dengan kondisi pembalap yang kurang fit, tentu ini hasil yang baik dan bisa menjadi modal bagus final besok,” ujar owner tim yang selalu ceria ini. Gass… (***)

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakPertamina Enduro RSV: Damar Abi “Jupie SRT” Mulus Menuju Pole Position
Artikulli tjetërJorge Lorenzo Anggap Kepindahan Luca Marini Ke Honda Adalah Kesalahan!