Binx Racing Siap Kembali Ambil Tahta Juara 1 Matic 130 cc Drag Bike Bodisa

pembalap Binx Racing saat beraksi di Kejurda Drag Bike Cimahi akhir pekan lalu
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Binx Racing Mandiri Motor tidak main main dalam mempersiapkan motor untuk ajang Drag Bike. Terlebih ketika tahta juara 1 matic 130 cc yang dua seri dipegangnya di event BODISA , kemarin diambil oleh team lain. Tobing selaku kepala mekanik Binx Racing langsung bergegas untuk persiapkan kuda pacu 130 ccnya.

Pada ajang Drag Bike Sumber Production, Binx bawa kuda pacu matic 130 ccnya. Karena tidak ada kelas 130 cc di event tersebut, dirinya masukan motor tersebut di kelas Braket 10 MIMAKI. Ini semua karena untuk tolak ukur dan melihat laju motor. Tobing selaku mekanik gunakan tiga joki untuk menjajal salah satu kuda pacunya. Ada Al Aditya, Iciko dan Ayatussypa yang biasa turun diajang Road Race. Hasilnya sedikit mengecewakan. Sebab motor sudah mulai lemas dan harus melakukan upgrade.

NHKhelm
binx1
Tobing Mekanik Binx Racing Mandiri Motor

“ Iya ni motor udah lemes. Meski motor main di breket ga bisa jadi tolak ukur. Sebab motor memiliki time sebenarnya dibawah 10 detik. Pokoknya motor sudah tidak seperti kemarin udah agak lemes. Makannya harus kembali disiapkan untuk acara Bodisa seri besok,” ujar Tobing saat dihubungi langsung BalapMotor.Net.

Meski sedikit kecewa dengan kondisi motor, Tobing sedikit terhibur dengan raihan salah satu jokinya. Iciko berhasil mendarat di posisi ke lima kala itu. Namun tetap upgrade motor akan tetap dijalankan. Sebab motor yang biasa dapet time 9,3 terlihat lemas ketika event akhir pekan kemarin.binx 2

“ Mulai besok kita akan bongkar. Kita mau upgrade, sebab biasanya kalua motor dibawa Osenk itu timenya 9.3 detik ,” tutup pria bertatto.[ Dewa ]

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakPembalap WSBK Chaz Daviez Masih Ragu Untuk Pindah Ke MotoGP, Ini Alasanya
Artikulli tjetërTurun Diajang Drag Bike, Banyak Hikmah Diambil Road Racer Wanita Ayatussypa
Mahasiswa UIN Jakarta dari Tangerang Selatan yang hobi otomotif khususnya balap roda dua.