ARRC Round 4 Japan: QTT SS600 Milik Yamaha Thailand, Andi Gilang ke-12!

ARRC Round 4 Japan: QTT SS600 Milik Yamaha Thailand, Andi Gilang ke-12!
Peerapong Boonlert | Foto: ARRC
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.NetKualifikasi (QTT) kelas Supersport (SS600cc) Asia Road Racing Championship (ARRC) 2019 Putaran ke-4 yang berlangsung di sirkuit Suzuka, Japan kembali dikuasai oleh Peerapong Boonlert.

Rider dengan bendera Yamaha Thailand Racing Team ini sukses torehkan waktu tercepat 2 menit 13,248 detik. Sang pemilik posisi teratas klasemen sementara SS600 ini sukses ungguli rider wild card tuan rumah S. Minamimoto yang bertengger di posisi kedua tercepat.

NHKhelm

Baca juga:

Sementara wakil Merah Putih di kelas SS600cc ini, yaitu Andi Gilang dan Rheza Danica harus puas berada di posisi ke-12 dan 15. Duo andalan Astra Honda Racing Team (AHRT) tersebut pastinya harus bekerja ekstra keras agar dapat bersaing merebutkan gelar juara.

Berikut hasil QTT SS600cc:

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakARRC Round 4 Japan: QTT AP250 Rider Indonesia Dominan, Topan Terdepan!
Artikulli tjetërHasil Lengkap QTT & Superpole ARRC Suzuka Japan 2019