Tenang Menghanyutkan! Benaya Farel Raih Juara Umum Expert

LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Dua kali posisi ketiga dan sekali podium kelima sudah cukup bagi Benaya Farel untuk meraih gelar juara umum expert seri pertama Casytha Manahadap Road Race Championship 2025.

Pembalap asal Sragen itu sebenarnya tampil dengan banyak kendala. Seperti terjatuh ia lakukan beberapa kali. Namun semangat untuk bangkitnya begitu tinggi.

NHKhelm

Alhasil, rezeki gak kemana. Meskipun perjuangan keras untuk mengejar ketertinggalan dari posisi belakang menuju podium. “Ya, balapan tadi banyak drama. Tapi asal motor masih bisa jalan saya berusaha untuk terus mengejar,” ungkapnya.

Dari data hasil poin sendiri, Benaya Farel yang mengusung tim RMF Trans SRC Reborn Arya 117 hanya unggul 1 poin atas Andrias Lukito. “Semoga ini jadi awal yang bagus untuk seri-seri selanjutnya,” pungkasnya. Congrats! (**)

VND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakTuan Rumah Kades Muda Istimewa! Borong Gelar Manahadap Seri 1 Blora
Artikulli tjetërKlasemen Sementara Pertamina Mandalika Racing Series (MRS) 2025 Setelah Ronde 1