Motoprix Mijen 2024: Benaya x FizR Rizqi Trans SRC Double Winner

LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Selain tampil di kelas utama Motoprix MP2 Novice, Benaya Farrel juga ambil bagian pada kelas supporting 2 tak yang disajikan pada putaran ketiga Kejurnas Motoprix Region B di Mijen, Semarang.

Hanya turun di dua kelas saja, namun hasilnya dua gelar juara alias double winner. Dua piala terbaik sukses mereka bawa pulang setelah mendominasi balapan khusus lokal Jawa Tengah itu.

NHKhelm
Benaya Farrel

Baca: Hasil Lengkap Motoprix Mijen, Semarang 2024

Sebenarnya fokus saya di kelas Kejurnas mas, jadi saya hanya ikut dua kelas supporting saja. Ya bersyukur di kelas 116cc dan 25cc jadi yang terbaik. Untuk motor sendiri memang andalan saya,” ujar Benaya Farrel.

Yup, FizR tersebut merupakan racikan SRC Rebon Pacitan. Dengan bendera Rizqi Trans Family, Benaya sudah kerap dan langganan merebut podium di pertarungan bebek goreng. Kolaborasi dengan mekanik Salecong terbukti ampuh dan sering merepotkan lawan. (***)

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakTinggal 10 Poin! Pecco: Saya Harus Percaya dan Tidak Menyerah
Artikulli tjetërLapangan Rampal, Kota Malang Akan Jadi Saksi Perebutan Gelar Juara Umum Trial Game Dirt 2024