Putra Mekanik Gendut GDT Racing Menangi Race Beginner JGP Boyolali 2023

Aksa GDT dan Abimanyu Fermady
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net – Danadyaksa Widya Pangestu, pembalap cilik putra dari mekanik top Indonesia Widya Krida Laksana GDT Racing berhasil menjadi jawara pada race kelas Bebek 4T ECU STD U12 ronde pembuka Java Grand Prix (JGP) 2023 di Boyolali.

Start dari grid kedua, pembalap yang membela tim Yamaha Aditama SCM ini terus membuntuti Abimanyu Bintang Fermady yang start dari posisi terdepan. 

NHKhelm

Sejak awal race, Aksa terus menguntit Abimanyu Fermadi dan akhirnya pada akhir-akhir race, Aksa berhasil meng overtake Abimanyu Fermady dan terus didepan sampai finish.

Abim yang kali ini disupport oleh LFN HP969 harus puas finish kedua disusul Edrin Ahza yang finish pada posisi ketiga. Ketiga pembalap ini sendiri merupakan pembalap yang berasal dari Provinsi DIY. (**)

Podium Beginner JGP Boyolali, Aksa, Abim dan Edrin

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakGP Jerman: Marc Marquez Sadar Diri Tidak Mau Memaksakan Lagi
Artikulli tjetërRere Tak Terbendung di Race Underbone 116cc JGP Boyolali 2023
Pimpinan redaksi di BalapMotor.Net yang gila balap sejak kecil dan mulai menjadi jurnalis balap sejak 2013