Niki Tuuli Catatkan Sejarah Sebagai Pemenang Pertama Balap Motor Listrik MotoE

Podium Race MotoE Sachsemrimg Geman. |Foto: MotoGP
LENKA MiniGPSSS Racing

BalapMotor.Net-Seri perdana balap motor listrik berlabel MotoE berlangsung di sirkuit Sachsenring German pada hari minggu (7/7). Dan Niki Tuuli berhasil catatkan  sejarah Sebagai Pemenang Pertama Balap Motor Listrik MotoE.

Jalannya balapan sendiri berlangsung dalam trek basah sehingga jumlah lap yang ditempuh berkurang menjadi 7 lap. Niki tuuli yang mengawali jalannya race dari pole position harus tercecer hingga urutan ke 5. namun satu persatu para pesaingnya dilewati dengan penuh hati-hati.

NHKhelm

Namun disisi lain jalannya balapan harus diwarnai dengan red flag setelah Savadori mengalami crash dan motornya terbang menghantap pagar di lap ke 6. Ini berarti urutan pada akhir Lap 5 akan menjadi hasil akhir.

Dengan begitu Niki Tuuli berhasil keluar sebagai juaranya disusul Bradly Smith ditempat kedua dan Di Meglio di posisi ke 3. Kejuaraan motoE seri ke 2 akan dilangsungkan di sirkuit Red Bull Ring pada 9-11 Agustus 2019. Berikut hasil race MotoE selengkapnya. |Fajar

VND RacingVND RacingPARDPremium
Artikulli paraprakAHM Segarkan Tampilan Honda SH150i Dengan Warna Matte Black
Artikulli tjetërHasil Race Semua Kelas MXGP Palembang 2019